Program studi S2 Ilmu Keolahragaan berdiri sesuai dengan Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 118/E/O/2021. Universitas Negeri Surabaya sebelumnya telah memiliki program studi S1 Ilmu Keolahragaan dan S3 Ilmu Keolahragaan, dari histori tersebut Universitas Negeri Surabaya melahirkan program studi S2 Ilmu Keolahragaan yang bertujuan agar keilmuan dalam Ilmu Keolahragaan dari linier sehingga pengembangan Ilmu Keolahragaan dapat sejalan. Program Studi S2 Ilmu Keolahragaan Universitas Negeri Surabaya lahir pada tahun 2021 pada bulan April, sejak saat itu juga program studi S2 Ilmu Keolahragaan sudah menerima mahasiswa baru pada semester ganjil 2021